Barulah pada penindakan yang kesekian, tepatnya pada Kamis (22/12/2022) kemarin, petugas berhasil mengamankan satu pelaku perjudian dengan barang bukti uang tunai senilai Rp 9,6 juta.