Dadek menyebut dari pihak provinsi tidak ditemukan adanya permasalahan penyaluran bankeu. Temuan justru terjadi di Balikpapan.