Insiden di malam pergantian tahun membuat Wakil Bupati (Wabup) Kaur, Herlian Muchrim, kehilangan tiga jari tangan.
Tragedi mewarnai perayaan malam tahun baru di Kabupaten Kaur, Bengkulu.