Konsultasi publik ini digelar untuk membahas rancangan peraturan pelaksanaan prioritas Undang-Undang Ibu Kota Nusantara.