Salah satu terdakwa kasus pembunuhan berencana terhadap Nofriansyah Yosua Hutabarat alias Brigadir J, Kuat Ma'ruf, menjadi sorotan pada sidang yang digelar Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan