Selain itu, oknum yang tergabung dalam sekelompok orang juga membakar satu unit mobil patroli milik Satlantas dan satu unit sepeda motor milik Polisi.