Nina Dewi, Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia atau BPSDM Kaltim, secara resmi menutup kegiatan Latsar CPNS Golongan II Angkatan 50 dan 51 di Pemprov Kaltim, pada Selasa (12/07/22).