Klarifikasi tersebut diunggah di media sosial Instagram resmi Divisi Humas Polri dengan menyertakan video yang telah ditambahkan stempel hoaks.