Pada Selasa (15/11/2022), kepolisian melakukan penyelamatan kepada AP. Kapolsek Tabang Iptu Sulaksono membenarkan perihal evakuasi tersebut.